Feb 13, 2009

belated resolution

Hari ini akhirnya saya membuat wish list untuk tahun 2009 ini, jarang sekali saya membuat wishlist, hampir ngga pernah malah, resolusi ini saya buat karena saya berfikir bahwa setiap orang pasti mempunyai tujuan dalam hidup dan mencapai targetnya masing2, dulu saya menjalani segalanya hanya day by day aja, karena saya memang a day by day kind of person, I am a very spontaneous person, there’s no such thing as a ‘I had to plan this and that’ not ever in my state of mind, but I thought it’s time for me to be someone who planned everything, spontaneous just ain’t working for me anymore, because things just blast in a minute and can skip in a glance of an eye and sadly we didn’t realize it, and I don’t want to live with any kind of situation again, not anymore!
Jadi,…pada saat dimana semua orang mungkin sudah menulis resolusinya sendiri, targetnya masing2, saya baru bangun dari tidur saya, membuka buku kecil rahasia saya LOL, dan menuliskan resolusi apa yang ingin dicapai pada tahun ini, kemudian saya berdoa, karena saya percaya bahwa saya tidak bisa melakukan semua dengan kekuatan saya sendiri, saya butuh THE CREATOR, THEE I Praise a lot....
Saya yakin bahwa saya punya niat yang teguh untuh mencapai resolusi saya satu persatu *harus pede dong =)*

0 comments:

 

mY jOuRnaL Copyright © 2009 Girlymagz is Designed by Bie Girl Vector by Ipietoon modified by Veagy